Minggu, 13 Januari 2013

Strategi Pembelajaran



TUGAS KELOMPOK

STRATEGI PEMBELAJARAN
OBSERVASI LAPANGAN

UM@

OLEH

                                                                      Eko Mulyono
                                                                     NPM 09340771

KELAS                   : A
SEMESTER           : IV
PRODI                    : PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS



FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO
2011


KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpakan rahmat, taufik dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan observasi ini dengan baik.observasi yang berjudul : “Observasi Lapangan”
observasi ini dapat diselesaikan berkat kerjasama dan dorongan serta perhatian dari berbagai pihak, untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada :
  1. Prof.Dr.H.Karwono,M.Pd, yang telah membimbing, mengarahkan penulisan observasi ini.
  2. Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan arahan dan bantuan dalam kegiatan ini.
  3. Pihak SMK 3 Terbanggi Besar yang telah berkenan atas izin yang diberikan pada kami dalam menyelesaikan tugas observasi.
  4. Rekan-rekan yang telah berpartisipasi dan memotivasi dalam penulisan observasi ini.
Semoga bantuan, doa dan kebaikan Bapak/Ibu serta rekan-rekan mendapat imbalan dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, untuk itu kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan demi kesempurnaan observasi ini. Akhirnya penulis berharap agar observasi ini dapat bermanfaat khususnya dalam dunia pendidikan,Terima kasih .
 Metro, 15 Juni 2011
                                                                                                            Penulis



SIASAT PEMBELAJARAN



Nama Sekolah           : SMK 3 TERBANGGI BESAR
Guru                           : Alfian Widjatmoko, S.Pd.
Mata Pelajaran          : Bahasa Inggris
Kelas                           : X C/ SEMESTER 2
Alokasi Waktu           : 09.30-12.00




No
Tahap pembelajaran
Kegiatan pembelajaran
Metode
Media
Sumber belajar
Alokasi waktu
1
Pra pembelajaran
Siswa memberi salam ,kemudian membaca doa  dan guru menanyakan kabar siswa
-
-
-
2x45

a. motivasi
Guru memberikan masukan kepada peserta didik.dan guru memberikan short story sebagai motivasi untuk mengawali pembelajaran hari ini serta menyampaikan tujuan materi yang akan dipelajari.
Ceramah
Verbal
-
2x45

b. tujuan
Setelah diberikan motivasi dan tujuan pembelajaran siswa SMK 3 Terbanggi Besar diharapkan dapat mengikuti pembelajaran dengan baik.
Ceramah
Verbal
-
2x45

c. tingkah laku masukan
Setelah ibu memberikan motivasi peserta didik bertanya apa saja materi yang akan di persiapkan untuk pembelajaran hari ini
Ceramah
Verbal
-
2x45
2
Penyajian informasi
Bapak memberikan contoh gambar dan meminta siswa mendeskripsikan gambar dengan menggunakan pernyataan there is/are. Salah satu siswa maju ke depan kelas dan mendeskripsikan gambar dengan baik dan lancer.
demonstrasi
Verbal
Gambar (picture 1)
2x45

a. pengurutan

Pembelajaran di berikan dengan membahas gambar-gambar dengan situasi berbeda kemudian siswa diminta untuk berbicara di depan kelas untuk mendeskripsikan gambar tersebut.
demonstrasi
Verbal
Gambar (picture 2, picture 3 and picture 4)
2x45

b. besarnya satuan pembelajaran
Pembelajaran mencakup materi tentang berbicara (speaking)
-
Verbal
Buku paket
2x45

c. penyajian isi
Materi bahasa inggris kalimat pernyataan there is/are.
-
-
Buku paket
2x45

d. contoh
Gambar guru sedang mengajar di kelas.
Ceramah dan tanya jawab.
-
Buku paket
2x45
3
Peran serta peserta didik
Peserta didik dharapkan mampu melakukan menguasai meteri yang diajarkan oleh Bapak Alfian Widjatmoko, S.Pd..
-
-
-
2x45

a. latihan
Menjawab soal-soal yang terdapat pada gambar yang di berikan oleh ibu nurul.
Tanya jawab
-
Buku paket
2x45

b. balikan
Mengamati hasil proses belajar peserta didik.
-
-
-
2x45
4
Pengetesan
Melakukan pengujian terhadap aktifitas belajar peserta didik.
demontrasi
-
Buku paket
2x45

a. tingkah laku masukan
Untuk mengetahui tujuan pembelajaran apakah sudah tercapai.
ceramah
-
-
2x45

b. pra tes
Bapak Alfian Widjatmoko, S.Pd. memotivasi agar siswa  mampu menguasai materi yang diberikan.
demontrasi
-
-
2x45

c. tes sambil jalan
Mengetahui pemahaman peserta didik terhadap materi ajar.
demontrasi
-
Buku paket
2x45

d. pasca tes
Keberhasialan peserta didik terhadap tujuan yang hendak dicapai.
-
-
-
2x45
5
Kegiatan tindak ikutan
Peserta didik melakukan pembelajaran dengan mengerjakan soal-soal yang ada di buku paket.
demontrasi
-
-
2x45

a.remediasi
Setelah peserta didik mengerjakan latihan, apabila ada yang mendapatkan nilai kurang memuaskan diharaphan mengulang sehingga peserta didik tersebut paham dengan materi yang diajarkan.
terbimbing
verbal
Buku paket
2x45

b.pengayaan
Peserta didik di tuntut mampu mengrjakan soal yang terdapat pada buku paket.
demontrasi
-
Buku paket
2x45





A. Komentar
 Dari observasi yang kami lakukan di SMK 3 TERBANGGI BESAR dengan mata pelajaran bahasa inggris yaitu bahwasanya dalam menyampaikan materi / pelajaran sudah baik karena Bapak Alfian Widjatmoko, S.Pd. banyak memberikan stimulus-stimulus yaitu berupa gambar yang menggugah siswa untuk bergairah dan aktif dalam proses pembelajaran. Hampir keseluruhan siswa-siswanya dapat memahami pelajaran yang disampaikan oleh guru. Bahkan Bapak Alfian Widjatmoko, S.Pd. mampu menjawab setiap pertanyaan yang di ajukan oleh beberapa siswa yang belum paham tentang materi, sehingga siswa-siswa tersebut yang belum memahami isi materi setelah mendapat arahan jawaban dari Beliau mereka mampu menerapkannya seperti siswa yang lebih dulu menguasai materi. Bahasa yang di gunakan pun, tidak hanya menggunan bahasa Indonesia saja mereka menggunakan bahasa Inggris untuk berkomunikasi. Secara keseluruhan strategi pembelajran yang digunakan sudah baik.

B.Kesimpulan

Dalam pembelajaran yang dilakukan oleh strategi yang dugunakan adalah strategi pembelajaran berorientasi aktivitas siswa (PBAS), karena dalam pembelajaran yang dilakukan oleh  siswa lah yang lebih aktif. Terbukti ketika siswa diberikan materi pembuka responnya sangat bagus sekali, mereka aktif bertanya apa yang tidak mereka ketahui lalu ada juga yang memberikan sanggahan tentang apa yang diketahui. Di dalam proses pembelajaran yang telah di lakukan oleh terlihat jelas keaktifan siswa , ini menunjukan di dalam strategi pembelajaran  berorientasi aktivitas siswa guru tidak hanya berperan sebagai satu-satunya sumber belajar yang bertugas menuangkan materi pelajaran kepada siswa akan tetapi yang lebih penting adalah bagaimana memfasilitasi agar siswa

belajar/ mementingkan proses belajarnya seperti yang dicontohkan dalam pembelajaran Bapak Alfian Widjatmoko, S.Pd. yang menggunakan gambar-gambar yang menarik. Walaupun dalam strategi pembelajaran aktivitas siawa (PBAS) di perlukan guru yang benar-benar memiliki kemampuan / kompetensi dan sifat yang professional untuk menjadikan guru sebagai fasiltator , tetapi tidak sepenuhnya. Strategi pembelajaran aktivitas siswa lebih menekankan proses pembelajarannya dari pada hasil belajarnya.






























RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1.   Identitas Sekolah
Nama Sekolah       : SMK 3 TERBANGGI BESAR
Kelas/Semester      : X/2
Program Keahlian  : Bisnis dan Management
Mata Pelajaran       : Bahasa Inggris
Pertemuan ke        : 1

2.   Standar Kompetensi
Berkomunikasi dengan Bahasa Inggris setara Level Novice

3.   Kompetensi Dasar
     Menjelaskan secara sederhana kegiatan yang sedang terjadi

4.   Indikator Pencapaian Kompetensi
4.1  Pernyataan dengan menggunakan “there is/ are” diuraikan dengan cara membaca dengan tepat sesuai dengan waktu dan tempat kejadian.

4.2  Pernyataan dengan menggunakan “there is/ are” diuraikan dengan cara berbicara dengan tepat sesuai dengan waktu dan tempat kejadian

5.  Tujuan Pembelajaran
5.1  Siswa akan dapat menguraikan pernyataan dengan menggunakan “there, is/ are”  dengan car membaca jika diberi contoh dan gambar dengan tepat sesuai dengan waktu dan tempat kejadian

5.2  Siswa akan dapat menguraikan pernyataan dengan menggunakan “there, is/ are”  dengan cara berbicara jika diberi contoh dan gambar dengan tepat sesuai dengan waktu dan tempat kejadian

6.   Materi Ajar
     Sentences using ‘there, be’
v  There is a book on the table
v  There are many students in the class
Preposition : in,on,at......etc

7.   Alokasi Waktu
            2x45 menit

8.   Metode Pembelajaran
    Ceramah,diskusi, tanya jawab, reading aloud

9.  Langkah-Langkah Pembelajaran
No
Kegiatan Belajar
Waktu
1
Pendahuluan
   Doa
   Penyampaian Kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran
5 menit
2
Kegiatan Inti
1. Guru menunjukan sebuah gambar lalu mendeskripsikannya dengan menggunakan pernyataan there is/ are.
2.Guru memberikan pertanyaan berdasarkan gambar, dan siswa d minta menjawab pertanyaan secara bersama-sama
3. Guru mrmberikan penjelasan cara menyatakan pernyataan dengan menggunakan there are/ is.
4.Guru meminta setiap siwa untuk membuat kalimat dengan menggunakan there is/ are, dan menunjuk siswa secara random untuk membacakan kalimatnya
5.Guru memberikan sebuah gambar dan meminta siswa mendeskripsikan gambar tersebut
6.Guru menunjuk siswa secara acak untuk membacakan hasil deskripsinya
10 menit
5 menit
15 menit
15 menit

15 menit

10 menit
3.
Penutup
   Evaluasi
   Menyimpulkan materi hasil pembelajaran

15 menit


10.  Penilaian

v  Describe two pictures below with your own words!
                
     Picture 1                                                                                                                                       Picture 2
Possible Answer:
Picture 1
·         There are many students in that class. There are 6 boy students and 3 girl students there. There is a teacher standing in front of the students. He wears glasses. There is a table and a chair in the corner. There is a flower vas on the table. There is a book on the table. There is one student who wears a hat.

Picture 2
·         There are 5 people in the room. There are two girl students and three boy students there. There is a white board there.
·          
Kriteria  penilaian  :

Element
Score

Manner
25

Fluently
25

Intonation
25

Performance

25

11.  Sumber Belajar
11.1                      2010..Get Along with English for Vacational School Grade x.Erlangga.Ciracas, Jakarta
11.2                      2010.Joko,Mahmud.Modul Bahasa Inggris.CV SETI-AJI.Centani,Sukoharjo
11.3                      picture


0 Comments: